JKM (Jurnal Kebidanan Malahayati)
Vol 1, No 3 (2015): Volume 1 Nomor 3

PERBEDAAN LAMA PENJEPITAN TALI PUSAT TERHADAP KADAR HAEMOGLOBIN (HB) BAYI BARU LAHIR DI RUMAH SAKIT DAERAH MAYJEND. HM. RYACUDU KOTABUMI LAMPUNG UTARA TAHUN 2015

Dainty Materniti (Unknown)
Achmad Farich (Unknown)
Gusmilyani Gusmilyani (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2018

Abstract

Penundaan penjepitan dan pemotongan tali pusat sekitar 1-2 menit dapat meningkatkan jumlah darah yang dialirkan ke bayi baru lahir sehingga dapat mencegah rendahnya haemoglobin dalam periode neonatal dan dapat menyediakan tambahan darah sebanyak 80-100 ml pada bayi baru lahir yang mencukupi kebutuhan zat besi bayi pada 3 bulan pertama kehidupannya. Untuk mengetahui perbedaan kadar Haemoglobin (Hb) pada bayi baru lahir dengan lama waktu penjepitan tali pusat 30-60 detik dan 60-120 detikdi RSUD Mayjend. HM. Ryacudu Lampung Utara tahun 2015.Penelitian ini merupakan penelitian analitik dengan menggunakan pendekatan quasi eksperimen yang dilakukan terhadap 30 bayi baru lahir.Kadar Hb kelompok penjepitan 30-60 detik adalah 15,88 mg% dan kelompok penjepitan 60-120 detik adalah 17,60 mg%. Hasil uji t independen didapatkan nilai P value = 0,07 (< 0,05) yang artinya terdapat perbedaan signifikan rata-rata kadar Haemoglobin bayi baru lahir, dimana rata-rata kadar Hb bayi baru lahir pada waktu penjepitan antara 60 - 120 detik lebih tinggi dibanding dengan waktu penjepitan 30 – 60 detik. Kata kunci : waktu penjepitan tali pusat, kadar haemoglobin, bayi baru lahir

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

kebidanan

Publisher

Subject

Health Professions

Description

Jurnal Kebidanan Malahayati menyediakan platform untuk mempublikasikan bidang kebidanan dan jurnal juga berusaha untuk memajukan kualitas penelitian dengan memperkenalkan atau menguraikan metode baru di bidang kesehatan kebidanan untuk publikasi termasuk kebidanan dan ilmu kesehatan inti. Jurnal ini ...