Jurnal Pengembangan Wiraswasta
Vol 21, No 1 (2019): JPW Edisi April 2019

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN PERSEPSI NILAI TERHADAP KEPERCAYAAN SERTA DAMPAKNYA PADA LOYALITAS PASIEN RUMAH SAKIT DI KOTA BEKASI

Akhmad Saroji (RS Permata Cibubur)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2019

Abstract

Untuk membuktikan pengaruh masing masing variabel maka dilakukan penelitian ini dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan dan presepsi nilai terhadap kepercayaan serta dampaknya terhadap loyalitas.Penelitian ini  dilakukan di Rumah Sakit dengan mengambil sampel 115 pasien sebagai sampel penelitian. Pengambilan data dilakukan dengan instrument kuesioner tertutup lima sekala penilaian. penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah explanatory research tipe kausal yang berupaya menguji pengaruh antar variabel dalam sebuah model structural. Penelitian dilakukan dengan menguji dua variabel eksogen dan dua variabel endogenPenelitian menghasilkan temuan  1) kuaitas pelayanan tidak berpengaruh terhadap kepercayaan. 2) persepsi nilai berpengaruh terhadap kepercayaan 3). Kepercayaan berpengaruh terhadap loyalitasBerdasarkan hasil temuan tersebut maka untuk meningkatkan loyalitas disarankan agar dilakukan upaya memperbaiki kualitas pelayanan,persepsi nilai dan kepercayaan Kata kunci:Kualitas pelayanan, Persepsi nilai,Kepercayaan dan Loyalitas

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

jpw

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal Pengembangan Wiraswasta is a national journal intended to develop entrepreneurship. This journal contains articles on various issues in the field of social sciences and humanities in the economic field. In particular, this journal raises various management issues related to entrepreneurship ...