INSPIRASI (JURNAL ILMU-ILMU SOSIAL)
Vol 15, No 2 (2018)

PENGARUH PEMBELAJARAN NUMBERED HEAD TOGETHERDAN TALKING STICKTERHADAP HASIl BELAJAR IPS

Wijayanti Lidya (SMA Katolik ST Thomas Aquino)



Article Info

Publish Date
18 Jan 2019

Abstract

AbstrakPenelitian eksperimen ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dan perbedaan pembelajaran numbered head together dan talking stick. Rancangan penelitian yang digunakan adalah posttest-Only Control Group design. Populasi dalam penelitian ini sejumlah 348 siswa.Teknik pengambilan sampling menggunakancluster Random Sampling.Penelitian ini menggunakan Sampel tiga kelas. Metode pengumpulan data menggunakan tes dan dokumentasi. Analisis data menggunakan uji regresi sederhana dan Uji Independent Sample Ttest dengan menggunakan bantuan SPSS 21.0.Hasil penelitianada pengaruh yang signifikan antara:(1)pembelajaran Number Head Togetherterhadap hasil belajar IPS ditunjukkan dengan perolehan thitung2,671ttabel2,042(2).pembelajaran Talking Stick terhadap hasil belajar IPS dengan perolehan thitung4,448 ttabel2,042. Hasil penelitian ada perbedaan yang signifikan antara:(3) pembelajaran tradisional dengan pembelajaran Number Head Together ditunjukkan dari perolehanthitung5,605ttabel1,990(4) pembelajaran tradisional dengan pembelajaran Talking Stick ditunjukkan dari perolehan thitung2,363ttabel1,990(5) pembelajaran Number Head Together dengan Talking Stick ditunjukkan dari perolehan thitung3,439ttabel1,990.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

inspirasi

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences Other

Description

The management team received scientific papers both in the form of research results and thought results in IPS education Âand social ...