Statistika
Vol 20, No 2 (2020)

Pengaruh Indeks Pembangunan Manusia terhadap Kemiskinan Multidimensional di Negara Berkembang dengan Pendekatan Regresi Nonparametrik

Deva Apriani Nurul Huda (Badan Pusat Statistik)



Article Info

Publish Date
05 Feb 2021

Abstract

Kemiskinan menjadi salah satu permasalahan besar bagi negara-negara berkembang. Beberapa teori menyebutkan bahwa kualitas sumber daya manusia dapat menjadi faktor penyebab utama terjadinya kemiskinan. Kualitas sumber daya manusia dapat dilihat dari Indeks Pembangunan Manusia (IPM). Dalam penelitian ini ingin diketahui pengaruh IPM terhadap Indeks Kemiskinan Multidimensional di negara-negara berkembang dengan pendekatan regresi nonparametrik, yaitu regresi kernel dan regresi B-Spline. Hasil penelitian menunjukkan bahwa regresi B-Spline dengan degree 2 dan knot 1 secara baik memodelkan pengaruh Indeks Pembangunan Manusia terhadap Kemiskinan Multidimensional di negara-negara berkembang pada tahun 2017.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

statistika

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Industrial & Manufacturing Engineering Mathematics

Description

STATISTIKA published by Bandung Islamic University as pouring media and discussion of scientific papers in the field of statistical science and its applications, both in the form of research results, discussion of theory, methodology, computing, and review ...