Procedia : Studi Kasus dan Intervensi Psikologi
Vol. 8 No. 3 (2020): Procedia : Studi Kasus dan Intervensi Psikologi

Anger management untuk mengontrol dorongan rasa marah pada pasien skizofrenia

Pertiwi Nurani (Universitas Muhammadiyah Malang)



Article Info

Publish Date
10 Dec 2020

Abstract

Subjek berjenis kelamin laki-laki, berusia 34 tahun, dan mengalami berbagai tekanan yang tidak menyenangkan dalam hidupnya. Berdasarkan hasil asesmen melalui observasi, wawancara, dan tes psikologi, subjek didiagnosis mengalami gangguan skizofrenia dengan permasalahan ketidakmampuan mengontrol dorongan rasa marah. Intervensi yang diberikan berupa anger management untuk mengurangi dorongan rasa marah. Hasil intervensi menunjukkan, subjek belum mampu mengontrol dorongan rasa marah ketika rokok dan uang yang diminta tidak segera diberikan. Namun agresi verbal telah berkurang yang ditandai dengan berkurangnya frekuensi mengumpat dan mengeluh ketika tidak diberikan rokok ataupun uang. Selain itu, subjek mulai berinteraksi dengan lingkungan walaupun masih merasa bahwa orang lain akan tetap menganggunya.  

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

procedia

Publisher

Subject

Humanities Education Health Professions Neuroscience Social Sciences

Description

Procedia Studi Kasus dan Intervensi Psikologi (Procedia) merupakan publikasi berkala yang diterbitkan oleh Program Studi Magister Psikologi Universitas Muhammadiyah Malang. Procedia terbit mulai tahun 2013, terbit 4 kali setahun pada Maret, Juni, September dan Desember dalam bentuk ...