Procedia : Studi Kasus dan Intervensi Psikologi
Vol. 8 No. 3 (2020): Procedia : Studi Kasus dan Intervensi Psikologi

Konseling gestalt untuk menyelesaikan gejala stres

Rizki Wira Paramita (Universitas Muhammadiyah Malang)



Article Info

Publish Date
10 Dec 2020

Abstract

Subjek merupakan anak kedua dari tiga bersaudara, laki-laki, dan berusia 16 tahun. Subjek mengeluhkan memiliki hubungan yang kurang baik dengan ayah dan kakak yang membuatnya merasa tidak senang dan tidak nyaman saat berada di rumah. Metode asesmen menggunakan wawancara, observasi, dan tes psikologi. Hasil asesmen subjek didiagnosis memiliki masalah dengan family interaction yang disebabkan unfinishedbusiness. Intervensi psikologi menggunakan konseling gestalt yang bertujuan meningkatkan family interaction dengan menyelesaikan unfinished business. Hasil intervensi menunjukkan subjek mampu menyelesaikan unfinished business dan memiliki interaksi dalam keluarga yang lebih baik dari sebelumnya. Konseling, gestalt, unfinished business

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

procedia

Publisher

Subject

Humanities Education Health Professions Neuroscience Social Sciences

Description

Procedia Studi Kasus dan Intervensi Psikologi (Procedia) merupakan publikasi berkala yang diterbitkan oleh Program Studi Magister Psikologi Universitas Muhammadiyah Malang. Procedia terbit mulai tahun 2013, terbit 4 kali setahun pada Maret, Juni, September dan Desember dalam bentuk ...