JURNAL EMBA : JURNAL RISET EKONOMI, MANAJEMEN, BISNIS DAN AKUNTANSI
Vol 9, No 1 (2021): JE VOL 9 NO 1 (2021)

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. ANDALAS MEDIA INFORMATIKA JAKARTA

Shahara, Nadia Putri (Unknown)
Rahmawati, Noor Indah (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Mar 2021

Abstract

ABSTRAKTujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan terhadap kinerja karyawan pada PT. Andalas Media Informatika Jakarta. Sampel yang digunakan sebanyak 40 responden, pengumpulan data menggunakan metode sensus. Teknik analisis data menggunakan regresi linier sederhana. Hasil penelitian menunjukan bahwa gaya kepemimpinan berpengaruh terhadap kinerja karyawan pada PT. Andalas Media Informatika Jakarta dengan tingkat hubungan rendah. Kata kunci: Gaya Kepemimpinan, Kinerja KaryawanABSTRACTThe purpose of this study was to determine the effect of leadership style on employee performance at PT. Andalas Media Informatics, Jakarta. The sample used was 40 respondents, data collection using the census method. The data analysis technique used simple linear regression. The results showed that the leadership style had an effect on employee performance at PT. Andalas Media Informatika Jakarta with low level of relationship Keyword: Leadership style, employee performance

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

emba

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal EMBA merupakan terbitan berkala sebagai sarana untuk menyebarluaskan hasil penelitian dan ilmu pengetahuan dibidang ekonomi. Diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi dan Bisnis Univeristas Sam Ratulangi Manado. Jurnal ini diterbitkan 4 kali setahun, sejak tahun 2012. Setiap artikel direview oleh ...