Jurnal Agrista
Vol 7, No 3 (2003): Volume 7 Nomor 3 Desember 2003

HISTO-CYTOLOGICA; CHANGES ACCOMPANIED BY THE FAILURE OF EMBRYOGENESIS UNDER HIGH TEMPERATURE CONDITIOM IN SNAP BEAN (Phaseolus vulgaris)

Sabaruddin Zakaria (Fakultas Pertanian Universitas Syiah Kuala)
Buni Amin (Fakultas Pertanian Universitas Syiah Kuala)
Hasanuddin Hasanuddin (Fakultas Pertanian Universitas Syiah Kuala)



Article Info

Publish Date
03 Nov 2020

Abstract

Dibawah kondisi temperature normal, sel telur telah terjasi pembelahan pada 1 DAA (day after anthesis) sehingga lebih dari dua embrio terdapat didalam embryo sac. Sel embrio ini dikelilingi oleh coenocytic endosperm dengan sederet sel nuclear diobservasi pad adaerah micropil. Sejumlah butiran pati menjadi lebih daripada 10 cel yang panjangnya mencapai 200 µm. Pada tahap perkembangan ini, embrio dapat dibedakan sebagai suspwnsor dan embryo proper. Embrio diobservasi berbentuk bulat pada 3 samapai 4 DAA. Dalam kondisi temperatur tinggi tidak didapatkan perubahan struktural yang khusus samapai 1 DAA. Volume ovul berkurang dibandingkan dengan control pada 2 DAA. Selain dari pada itu, sel telur yang takterbuahi dengan integument yang abnormal diobservasi pada 2 dan 3 DAA. Embrio yang kurang berkembang diobservasi baik pada cv. Haibushi maupun cv. Wonder fibawah kondisi temperature tinggi.

Copyrights © 2003






Journal Info

Abbrev

agrista

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry

Description

Jurnal Agrista merupakan salah satu wadah bagi peneliti untuk menyebarluaskan hasil-hasil penelitian di bidang ilmu Agroteknologi, Ilmu Tanah dan Proteksi Tanaman, selain itu Jurnal Agrista juga mencakup di bidang MIPA Biologi serta FKIP Biologi. Jurnal Agrista memuat laporan hasil penelitian atau ...