Adapun kesimpulan dari penulisan literature review ini adalah rendam kaki air hangat digunakan sebagai metode dalam menurunkan tekanan darah terhadap lansia. Selain dapat digunakan sebagai merilekskan otot-otot serta persendian setelah melakukan aktivitas setiap harinya. Rendam kaki air hangat ini dilakukan 3 kali dalam setiap harinya dengan waktu 20-30 menit bagi lansia yang tekanan darahnya berstadium.
Copyrights © 2020