penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak OCR dan rating pada marketplace shopee dengan menambahkan variabel baru yaitu kepercayaan dan minat pembelian pelanggan. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan 100 responden dikumpulkan dari pengguna marketplace shopee di kota Pematangsiantar dengan teknik analisis data menggunakan SPSS 24. Hasil yang didapat dari penelitian ini adalah OCR baik review maupun rating terbukti ada yang memiliki pengaruh dan ada yang tidak memiliki pengaruh baik secara parsial maupun secara simultan, oleh karena itu marketplace shopee harus menjadikan review dan rating sebagai salah satu tools marketing utama yang dapat meningkatkan pendapatan perusahaan.
Copyrights © 2020