JURNAL TEKNOLOGI INFORMASI
Vol 1, No 1 (2015): Jurnal Teknologi Informasi

REKAYASA PERANGKAT LUNAK APLIKASI DICTIONARY by DEKSTOP UNTUK 5000 KATA

Rohensih Rohensih (Universitas Respati Indonesia)
suwarni suwarni (Universitas Respati Indonesia)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2015

Abstract

Tujuan dari pembuatan Rekayasa Perangkat Lunak Aplikasi dictionary by dekstop adalah untuk membangun sebuah media pencarian bahasa Indonesia ke bahasa Inggris atau bahasa Inggris ke bahasa Indonesia tanpa harus terkoneksi ke internet. Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif. Dalam pengembangan sistem ini  menggunakan metode System Development Life Cycle (SDLC). Hasil yang dicapai dalam pembuatan Rekayasa Perangkat Lunak Aplikasi dictionary by dekstop ini adalah untuk memudahkan masyarakat/user dalam mencari kosa kata dari bahasa Indonesia ke bahasa Inggris atau bahasa Inggris ke bahasa Indonesia tanpa mengeluarkan biaya tambahan. Simpulan dari penelitian  ini adalah bahwa Rekayasa Perangkat Lunak Aplikasi dictionary by dekstop ini adalah membangun aplikasi dictionary by dekstop menggunakan java sebagai bahasa pemrograman, dan SQLyog untuk menyimpan kosa kata. Kata Kunci : Rekayasa Perangkat Lunak, dictionary, UML, Java dan SQL Yog

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

TI

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

The Information Technology Journal (JTI) is intended as a media for scientific studies on the results of research, thinking and analytical-critical studies regarding research in Systems Engineering, Informatics / Information Technology, Information Management and Information Systems. As part of the ...