JMBI UNSRAT (Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis dan Inovasi Universitas Sam Ratulangi)
Vol 8, No 1 (2021): JMBI UNSRAT Volume 8 Nomor 1

ANALISIS KOMPARATIF KINERJA KEUANGAN BERBASIS TINGKAT STRUKTUR MODAL PADA INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BEI

Yonggara, Yoliana (Unknown)
Murni, Sri (Unknown)
Tulung, Joy Elly (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Jun 2021

Abstract

Abstract: This research aims to see the comparison of financial performance based on capital structure at consumer goods industry that listed on Indonesia Stock Exchange period 2015-2018. The sampling method by using purposive sampling with certain criteria. The population in this research are fifty four companies and the sample used are twenty six consumer goods companies. Data analysis method that used in this research is Independent sample T-Test. The result of this research simultaneously showed that there were no significant differences financial performance between high leverage companies and low leverage companies. Meanwhile, partially showed that there were significant differences between high leverage and low leverage companies viewed by Current Ratio. While, Return on Asset, Return on Equity, Net Profit Margin, Total Asset Turnover, Earning Per Share has no significant differences between high leverage and low leverage companies. Companies should make performance improvements in order to get more optima results. Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk melihat perbandingan kinerja keuangan berdasarkan struktur modal pada industri barang konsumsi di Bursa Efek Indonesia periode 2015-2018. Metode pengambilan sampel menggunakan purposive sampling dengan kriteria tertentu. Populasi dalam penelitian ini adalah 54 perusahaan dan Sampel yang digunakan adalah 26 perusahaan industri barang konsumsi. Metode analisis data yang digunakan adalah uji independent sample t-test. Hasil penelitian uji beda secara simultan menyatakan bahwa tidak terdapat perbedaan kinerja keuangan yang signifikan antara perusahaan high leverage dan low leverage. Sedangkan secara parsial menunjukkan bahwa terdapat perbedaan kinerja keuangan yang signifikan antara perusahaan high leverage dan low leverage jika dilihat dari Current Ratio. Sedangkan Return on Asset, Return on Equity, Net Profit Margin, Total Asset Turnover, Earning Per Share menyatakan tidak ada perbedaan yang signifikan antara perusahaan high leverage dan low leverage. Perusahaan sebaiknya melakukan peningkatan kinerja agar mendapatkan hasil yang lebih optimal. Keywords: financial performance, leverage, t test

Copyrights © 2021