Indonesian Journal of Society Engagement (IJSE)
Vol. 2 No. 1: April 2021

Pelatihan Menjadi Wirausaha Pada Masa Pandemi Covid-19 Dengan Memanfaatkan Media Online di Babakan, Kota Tangerang Selatan

Citra Eliyani (Universitas Pamulang)
Robby Kharisma (Universitas Pamulang)
Amirudin Amirudin (Universitas Pamulang)
Agustina Mogi (Universitas Pamulang)
Iskandar Zulkarnain (Universitas Pamulang)
Syarifah Ida Farida (Universitas Pamulang)



Article Info

Publish Date
13 Feb 2022

Abstract

This community service is titled training to be an entrepreneurship in the Pandemic Covid-19 by online media at Babakan, Tangerang Selatan City. The purpose of this community service activity is to provide entrepreneurs training during covid- 19 pandemic by utilizing online media to Babakan residents. The methods used are survey methods and direct material delivery, social service as well as simulations and discussions with residents of Babakan, Tangerang Selatan City. The resulted of this activity is that participants received direct training to become entrepreneurs by online media, such as: they can make their own shops in an e-commerce and be able to make business licensess by online and free. Abstrak Pengabdian ini berjudul pelatihan menjadi wirausaha pada masa Pandemi Covid-19 dengan memanfaatkan media online bagi warga Babakan, Kota Tangerang Selatan. Tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk memberikan pelatihan pelatihan menjadi wirausaha pada masa pandemi covid- 19 dengan memanfaatkan media online bagi warga. Metode yang digunakan adalah metode survey dan penyampaian materi secara langsung, serta simulasi dan diskusi dengan para warga Babakan, Kota Tangerang Selatan. Hasil kegiatan ini adalah para warga mendapat pelatihan langsung menjadi wirausaha dengan memanfaatkan media online yaitu membuat toko sendiri di salah satu e-commerce serta dapat membuat surat izin usaha secara online dan gratis. Kata Kunci: pandemi covid-19; pelatihan wirausaha

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

IJSE

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences Other

Description

Indonesian Journal of Society Engagement (IJSE) merupakan jurnal tahunan yang membahas praktik dan proses keterlibatan masyarakat. Jurnal ini terbit tiga kali setahun (April, Agustus, dan Desember). Untuk itu kami menyediakan forum bagi para akademisi, praktisi, dan perwakilan masyarakat untuk ...