Jurnal Administrasi dan Manajemen
Vol 11, No 1 (2021): Jurnal Administrasi dan Manajemen

Pengaruh SDM Dan Partisipasi Anggota Terhadap Kepuasan Kinerja Koperasi MMS Warung Sampah Di Rancaekek

Dina Fuji A (Institut Koperasi Manajemen Indonesia (IKOPIN), Sumedang, Indonesia)
Risma Andriani (Unknown)
Cindy Sophianti (Institut Koperasi Manajemen Indonesia (IKOPIN), Sumedang, Indonesia)



Article Info

Publish Date
02 Jul 2021

Abstract

AbstrakTujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh SDM dan partisipasi terhadap kepuasan kinerja pengurus dikoperasi MMS warung sampah dirancaekek bandung jawa barat, data yang diambil adalah hasil wawancara dan survey langsung ke koperasi MMS warung sampah dirancaekek metode penelitian ini adalah metode kuantitatif pendekatan survey populasi data yang diambil adalah 10 orang anggota nasabah dan wakil ketua koperasi MMS warung sampah rancaekek bandung dengan menentukan hasil kepuasan kinerja pengurus terhadap anggota hasil penelitian menyatakan bahwa pengaruh hasil kepuasan kinerja pengurus positif terhadap kinerja pengurus. Kata kunci : kepuasan anggota, anggota koperasi, Partisipasi anggota, SDM, kinerja koperasi.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

administrasimanajemen

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Administrasi dan Manajemen (JAM) dengan e-ISSN : 2623-1719 dan p-ISSN : 1693-6876 Published by Universitas Respati Indonesia, Jakarta, Administrasi dan Manajemen is published twice every year, in June and ...