Jurnal Matematika UNAND
Vol 10, No 2 (2021)

ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS PADA PRODUKSI LAMPU TL DI PT PHILIPS INDONESIA DENGAN PETA KENDALI U DAN DECISION ON BELIEF (DOB)

VIKI ANDRIANI (Unknown)
FERRA YANUAR (Unknown)
YUDIANTRI ASDI (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Apr 2021

Abstract

Pengendalian kualitas statistik merupakan salah satu usaha yang dilakukan untuk mengurangi jumlah produk yang cacat. Salah satu metode pengendalian kualitas statistik yang digunakan adalah peta kendali. Peta kendali terdiri dari dua macam yaitu peta kendali atribut dan peta kendali variabel. Peta kendali U merupakan peta kendali atribut yang digunakan untuk ukuran sampel yang sama dan juga ukuran sampel yang berbeda. Salah satu konsep metode baru pengendalian kualitas statistik dari peta kendali univariat atribut adalah peta kendali Decision On Belief (DOB). Pada penelitian ini membandingkan hasil kinerja dari peta kendali U dan peta kendali(DOB). Hasil analisis dan pembahasan diperoleh bahwa kinerja dari peta kendali DOB lebih baik daripada peta kendali U, karena mampu mendeteksi jumlah data out of control lebih banyak sebesar 17, 86% dibandingkan dengan menggunakan peta kendali U.Kata Kunci: Pengendalian Kualitas Statistik, Peta Kendali DOB, Peta Kendali U

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jmua

Publisher

Subject

Computer Science & IT Mathematics

Description

Fokus dan Lingkup dari Jurnal Matematika FMIPA Unand meliputi topik-topik dalam Matematika sebagai berikut : Analisis dan Geometri Aljabar Matematika Terapan Matematika Kombinatorika Statistika dan Teori ...