JPDI (Jurnal Pendidikan Dasar Indonesia)
Vol 6, No 1 (2021): VOLUME 6 NUMBER 1 MARCH 2021

Pemanfaatan Pustaka Digital dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca ermulaan Siswa Sekolah Dasar

Agustinus Toding Bua (Universitas Borneo tarakan)



Article Info

Publish Date
17 Mar 2021

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Penelitian tindakan kelas digunakan untuk memperbaiki proses dan hasil dalam pembelajaran. Penelitian ini terdiri atas 3 langkah yaitu (1) perencanaan, (2) pelaksanaan dan observasi, serta (3) refleksi. Penelitian ini dilakukan berdasarkan masalah yang ditemukan bahwa kurangnya kemampuan membaca permulaan siswa dan kurangnya ketersediaan buku bacaan yang digunakan untuk membantu proses pembelajaran membaca. Oleh karena itu, peneliti ingin memberikan solusi dengan menggunakan pustaka digital sebagai salah satu alternatif untuk menyediakan sumber bacaan bagi siswa dengan pilihan yang beragam dan sesuai dengan perjenjangan. Penggunakan pustaka digital ini diharapkan dapat meningkatkan kemampuan membaca permulaan bagi siswa kelas awal di SDN 007 Tarakan

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

JPDI

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Pendidikan Dasar Indonesia is a peer-reviewed scientific open access, with e-ISSN : 2477-8435 and p-ISSN 2477-5940 published by Institute for Managing and Publishing Scientific Journals at STKIP Singkawang, Indonesia in 2015. In Last 2016 Jurnal Pendidikan Dasar Indonesia has built ...