Bisman (Bisnis dan Manajemen): The Journal of Business and Management
Vol. 4 No. 1 (2021): Februari 2021

Pengaruh Fasilitas, Kualitas Pelayanan, Aksesibilitas dan Citra Toko Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada Masa New Normal (Studi Kasus pada Pelanggan Mirota Kampus Babarsari): Pengaruh Fasilitas, Kualitas Pelayanan, Aksesibilitas dan Citra Toko Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada Masa New Normal (Studi Kasus pada Pelanggan Mirota Kampus Babarsari)

Putri Indah Yuliyana (Program Sarjana Manajemen, Fakultas Bisnis, Universitas PGRI Yogyakarta)
Fitri Susilowati (Program Sarjana Manajemen, Fakultas Bisnis, Universitas PGRI Yogyakarta)



Article Info

Publish Date
23 Feb 2021

Abstract

Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh fasilitas, kualitas pelayanan, aksesibilitas,dan citra toko terhadap kepuasan pelanggan pada masa new normal baik secara parsial maupun simultan. Populasi penelitian ini adalah pelanggan yang melakukan pembelian secara rutin sejak di berlakukannya masa new normal di Mirota Kampus Babarsari. Teknik pengambilan sampel menggunakan non-probability samplingdengan metode purposive sampling. Sampel penelitian ini sebanyak 100 responden. Metode analisis data yang digunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa fasilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan pada masa new normal dengan nilai koefisien refresi sebesar 0,142 serta sig 0.003, kualitas pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan pada masa new normaldengan nilai koefisien regresi sebesar 0.134 serta sig 0.014, aksesibilitas berpengaruh positig dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan pada masa new normal dengan nilai koefisien regresi sebesar 0.240 serta sig 0.000, citra toko berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan pada masa new normal dengan nilai koefisien regresi sebesar 0.320 serta sig 0.000. secara simultan fasilitas, kualitas pelayanan, aksesibilitas dan citra toko berpengaruh secara simultan terhadap kepuasan pelanggan pada masa new normal dengan nilai sig 0.000. adjusted r square memiliki nilai sebesar 85.4% artinya kepuasan pelanggan dapat dijelaskan oleh variabel fasilitas, kualitas pelayanan, aksesibilitas dan citra toko.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

bisman

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Bisman (Bisnis dan Manajemen): The Journal of Business and Management, is an electronic scientific journal published online twice per year or once per semester in February and August. Bisman (Bisnis dan Manajemen): The Journal of Business and Management has been rewarded e-ISSN 2614-6592 since 2018, ...