Penelitian ini bertujuan intuk menginventarisasi sebaran tambak dengan metode sistem informasi global dan mengevaluasi sistem pengelolaan tambak. Pelaksanaan penelitian ini dilakukan di Kabupaten Mempawah. Penelitian ini menggunakan metode pengambilan data kualitatif dengan melakukan observasi lapangan, pengambilan titik koordinat, dan pengecekkan sampel kualitas airyang disesusaikan dengan Kep.28 Men 2004 tentang pedoman umum budidaya udang ditambak. Parameter pengamatan yang dilakukan adalah membuat peta sebaran tambak yang ada di Kabupaten Mempawah dengan menggunak metode global information system, melakukan evaluasi system pengelolaan tambak sesuai Kep.28 Men 2004 tentang pedoman umum budidaya udang ditambak yang disesuaikan dengan hasil produksi. Kata kunci : Sistem pengelolaan tambak, inventarisasi, sistem global informasi, peta.
Copyrights © 2020