EduPsyCouns: Journal of Education, Psychology and Counseling
Vol 2 No 2 (2020): EduPsyCouns: Journal of Education, Psychology and Counseling

Pentingnya E-Counseling dalam Pelayanan BK di Sekolah pada Masa Pandemi Covid-19: Literature Review

Abdullah Rasyid (UIN Sunan Ampel Surabaya)
Abdul Muhid (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 Feb 2021

Abstract

Pandemi Covid-19 menciptakan berbagai perubahan dalam hidup mulai dari Sosial distancing, memakai masker, WFH (Work From Home), dan pembelajaran sekolah via daring. Bimbingan konseling yang pada mulanya dilakukan secara luring atau bertatap muka langsung antara konselor dan peserta didik sekarang harus dilakukan secara daring. Disaat ini e-counseling menjadi salah satu solusi yang banyak dipakai pihak sekolah dalam proses pelayanan bk di sekolah. E-Counseling adalah konselor dan klien berkomunikasi melalui perangkat yang terhubung jaringan internet guna menyelesaikan masalah klien. Dengan adanya e-counseling proses pelayanan bk di sekolah masih bisa dilakukan tanpa bertemu secara langsung.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

Edupsycouns

Publisher

Subject

Education Social Sciences Other

Description

Jurnal Edupsycouns: Education, Psychology and Counseling, adalah jurnal ilmiah Open Access yang diterbitkan oleh Program Studi Bimbingan dan Konseling STKIP Muhammadiyah Enrekang bekerja sama dengan Asosiasi Program Studi Bimbingan dan Konseling APSBKPTM, dan Asosiasi Bimbingan dan Konseling ...