Geoscience Journal
Vol 5, No 1 (2021): Padjadjaran Geoscience Journal

IDENTIFIKASI ZONA PROSPEK PANAS BUMI MENGGUNAKAN DIGITAL ELEVATION MODEL DENGAN METODE DENSITAS KELURUSAN DAN TEMPERATUR SUHU PERMUKAAN DI DAERAH SEULAWAH, PROVINSI ACEH

Johanes Hutabarat, Muhammad Ronggour Pardamean Siahaan, Audi Farhan, Agus Didit Haryanto, (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Aug 2021

Abstract

Pada penelitian ini, daerah yang diteliti adalah potensi panas bumi di daerah Seulawah,Provinsi Aceh. Penelitian ini dilakukan menggunakan teknik penginderaan jauh dalammengetahui zona prospek panas bumi tahap awal. Dengan menggunakan data citra DEMNASuntuk mengetahui denistas kelurusan daerah penelitian yang diasumsikan nilai densitas tinggimerupakan zona permeabel yang memungkinkan munculnya manifestasi ke permukaan.Serta data citra Landsat 8 untuk mengetahui kerapatan vegetasi dan suhu permukaan tanahpada daerah penelitian yang nantinya digunakan untuk mendapatkan anomali temperaturpermukaan. Hasil penelitian menunjukan bahwa zona prospek pada daerah penelitian beradapada daerah Timur dari manifestasi Ie Suum dengan memiliki densitas kelurusan yang tinggi,suhu permukaan sedang sampai tinggi pada kerapatan vegetasi rapat sampai sedang denganestimasi luas reservoir 1.55 km2.Kata kunci: Panas bumi, Penginderaan Jauh, Gunung Seulawah Agam, Suhupermukaan, Densitas Kelurusan

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

geoscience

Publisher

Subject

Earth & Planetary Sciences

Description

Padjadjaran Geoscience Journal adalah suatu jurnal Geologi berskala nasional yang mencakup berbagai pokok persoalan dalam kajian ilmu Geologi. Bidang kajian dalam jurnal ini meliputi Geologi Dinami,Geofisika, Geokimia dan Geothermal, Geomorfologi dan Penginderaan Jauh, Paleontologi, Petrologi dan ...