Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan model kooperatif tipe STAD dapat meningkatkatkan hasil belajar siswa di kelas V SDN 10 Surau Gadang. Metode peniliian ini penelitian eksperimen (Experimental Research).Hasil penelitian menunjukkan setiap pertemuan nilai yang diperoleh kelompok berbeda-beda. Peneliti memberikan reward kepada kelompok terbaik, Kelompok yang terbaik memperoleh nilai 95, maka pertemuan pertama kelompok terbaik diraih oleh kelompok III, pada pertemuan kedua kelompok terbaik diraih oleh kelompok II, pada pertemuan ketiga kelompok terbaik diraih oleh kelompok V dan pada pertemuan terakhir atau keempat kelompok terbaik di raih oleh kelompok I. Peneliti memilih kelompok tersebut menjadi kelompok terbaik karena mereka kompak, tertib, dan jawaban LDS nya lengkap. Pada saat tes akhir peneliti memberikan waktu 60 menit kepada kedua kelas sampel yaitu 26 orang siswa pada kelas eksperimen dan 21 orang siswa pada kelas kontrol Hasil perhitungan uji t didapat harga ????ℎi????????????g 2,22 dan pada taraf nyata 0,05 didapat harga ???????????????????????? 1,67. Dengan dk = 26+21-2 = 45 dengan demikian ????1 diterima karena ????ℎi????????????g > ???????????????????????? dan ????0 ditolak karena ????ℎi????????????g < ???????????????????????? . maka dapat dikatakan bahwa hipotesisnya diterima, dengan demikian dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan hasil belajar IPA antara model pembelajaran student teams achievement divisions (STAD) dengan model pembelajaran konvensional.
Copyrights © 2020