Oikonomia: Jurnal Manajemen
Vol. 14 No. 1 (2018): Oikonomia: Jurnal Manajemen

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DEMOKRATIS, MOTIVASI INTRINSIK DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT PANGANSARI UTAMA FOOD INDUSTRY

Nopitasari, Elsa (Unknown)
Krisnandy, Herry (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Feb 2019

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh gaya kepemimpinandemokratis, motivasi intrinsik dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan PT PangansariUtama Food Industry, Jakarta Timur. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalahseluruh karyawan PT Pangansari Utama Food Industry, Jakarta Timur. Dengan menggunakanrumus Slovin, jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 100 responden.Penelitian ini menggunakan metode regresi linear berganda yang diolah dengan SPSS 17.0.Hasil penelitian menunjukkan bahwa gaya kepemimpinan demokratis, motivasi intrinsik dandisiplin kerja secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan PTPangansari Utama Food Industry, Jakarta Timur.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

oikonamia

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Oikonomia: Jurnal Manajemen advances both theoretical and empirical research that cover various topics in economics, business and management with the main topics includes, but not limited to: Human resource management, Financial management, Operational management, Marketing management, Strategic ...