Explore: Jurnal Sistem Informasi dan Telematika (Telekomunikasi, Multimedia dan Informatika)
Vol 11, No 2 (2020): Desember

Implementasi Augmented Reality untuk Media Pembelajaran Biologi di Sekolah Menengah Pertama

Yuthsi Aprilinda (Universitas Bandar Lampung)
Robby Yuli Endra (Universitas Bandar Lampung)
Freddy Nur Afandi (STMIK Tunas Bangsa)
Fenty Ariani (Universitas Bandar Lampung)
Ahmad Cucus (Universitas Bandar Lampung)
Dewi Setya Lusi (Universitas Bandar Lampung)



Article Info

Publish Date
19 Dec 2020

Abstract

Augmented Reality (AR) merupakan salah satu teknologi yang menggabungkan objek virtual dengan objek nyata. Salah satu bidang yang mengunakan teknologi AR ini adalah bidang pendidikan, digunakan sebagai alat bantu pembelajaran untuk membuat pelajar lebih memahami materi yang diberikan. Pada penelitian ini, menjelaskan penggunaan teknologi AR dalam pembelajaran tentang sistem ekskresi manusia menggunakan teknologi AR. Dalam pembuatan aplikasi pembelajaran dengan menggunakan metode AR, penulis menggunakan metode Marker Based Tracking AR. Adapun tujuan  dari penelitian ini agar memberikan kemudahan bagi siswa dalam belajar dan memahami materi, belajar menjadi lebih menarik dan tidak membosankan. Pada aplikasi ini setiap objek  di tampilkan dengan  gambar secara visual secara 3D menggunakan animasi, suara dan warna yang menarik, Metode penelitian yang ada dalam penelitian ini adalah studi literatur, studi lapangan, dan perhitungan sampel. Hasil dari penelitian ini yaitu aplikasi mobile yang digunakan sebagai alat pendukung untuk membantu proses pembelajaran.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

explore

Publisher

Subject

Other

Description

Explore: Jurnal Sistem Informasi dan Telematika (Telekomunikasi, Multimedia dan Informatika menyajikan artikel/naskah dalam bidang teknologi informasi khususnya dalam Fokus pada 5 kelompok keilmuan di Informatika yaitu : Rekayasa Perangkat Lunak (RPL) Sistem Informasi, Jaringan, Multimedia dan ...