Surya Abdimas
Vol. 3 No. 2 (2019)

Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik dan Pakan Alternatif Ternak Bagi Kelompok Tani dan Karang Taruna Desa Bedono Karangduwur

Hanung Dhidik Arifin (Universitas Muhammadiyah Purworejo, Indonesia)
Rina Widiastuti (Universitas Muhammadiyah Purworejo, Indonesia)



Article Info

Publish Date
31 Oct 2019

Abstract

Desa Bedono Karangduwur memiliki potensi bibit tanaman yang unggul, namun dalam proses perawatannya terkendala pada pemupukan. Petani maupun pembibit dalam teknik pemupukan belum menggunakan dosis anjuran. Melalalui kegiatan kuliah kerja nyata Universitas Muhammadiyah Purworejo di desa Bedono Karangduwur, melaksanakan program unggulan berupa pelatihan pembuatan pupuk organik dan pakan alternatif ternak. Peserta kegiatan ini adalah anggota kelompok tani dan karang taruna Desa Bedono Karangduwur. Hasil dari pelaksanaan kegiatan penyuluhan dan pelatihan ini berupa peengetahuan peserta pelatihan tentang pentingnya komposisi pupuk dalam proses pemupukan sehingga tanaman menajdi sehat dan subur. Luaran pelatihan berupa produk pupuk organik dan pakan ternak alternatif yang siap digunakan. Guna memberikan nilai ekonomis bagi warga, maka diberikan pula mekanisme labelling dan marketing terkait pupuk organik.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

abdimas

Publisher

Subject

Humanities Education Environmental Science Social Sciences Other

Description

Surya Abdimas adalah jurnal yang mengkaji wahana pengembangan serta penerapan llmu Pengetahuan dan Teknologi kepada masyarakat secara luas sebagai bentuk publikasikan hasil kegiatan pengabdian kepada masyarakat, yang mencakup konsep, model, dan implementasinya sebagai upaya peningkatan partisipasi ...