Tsaqofah: Jurnal Agama dan Budaya
Vol 7 No 2 (2009): December 2009

Sejarah dan Karya Sunan Al-Darimi

Zaenal Abidin (IAIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten)



Article Info

Publish Date
28 Dec 2009

Abstract

Para ahli hadis dalam membuat sebuah karya yang monumental, bukanlah semudah yang kita bayangkan, banyak para muhadistisin berkelana menuntut ilmu, mencari hadis-hadis yang keberadaanya tidak bisa dijangkau oleh muhadisin. Sisi lain muhadisin dihadapkan dengan pemilahan hadis, atau mengkategorikan sebuah hadis, ada hadis yang bertemakan aqidah, tauhid, dan hadis yang bertemakan fiqh, sehingga memunculkan istilah dalam kitabnya tersebut. Istilah sunan merupakan istilah bagi kitab yang bertemakan kitab fiqh. al-Darimi merupakan salah satu tokoh yang menamakan kitabnya adalah dengan "sunan". Dalam tulisan ini akan dipaparkan biografi Darimi, metodologi penulisan kitab, dan kritik terhdap Sunan al-Darimi Kata Kunei : biografi, sunan, metodologi penulisan

Copyrights © 2009






Journal Info

Abbrev

tsaqofah

Publisher

Subject

Humanities Social Sciences

Description

Tsaqôfah published twice a year since 2001 (June and December), is a multilingual (Indonesian, Arabic, and English), peer-reviewed journal, and specializes in Islamic History and Culture. This journal is published by the Islamic History and Civilization Department, Faculty of Ushuluddin and Adab, ...