Jurnal Islamika
Vol 4 No 1 (2021): jurnal ISLAMIKA

Tanggung Jawab Pendidikan Anak Pada Ibu Bekerja Melayu Riau Yang Memiliki Balita

rini hartati (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Jul 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat gambaran sejauh mana pemahaman Ibu Bekerja Melayu Riau tentang tanggung jawab pendidikan anak usia balita. Penelitian ini bisa bermanfaat bagi pengembangan ilmu psikologi, terkait dengan pemahaman tentang tanggung jawab Ibu dalam pendidikan anak balita. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan fenomenologis. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara mendalam. Subjek dalam penelitian ini 2 orang Ibu bekerja Melayu Riau. Hasil penelitian ditemukan tentang pemahaman Ibu bekerja Melayu Riau dalam menjalankan tanggung jawab pendidikan anak dalam islam berdasarkan konsep ‘Ulwan (2004) diantaranya; (1) tanggung jawab pendidikan agama, (2) tanggung jawab pendidikan moral, (3) tanggung jawab pendidikan fisik, (4) tanggung jawab pendidikan akal, (5) tanggung jawab pendidikan kejiwaan, dan (6) tanggung jawab pendidikan sosial.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

JSI

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences Other

Description

Islmaic Studies of Journal (Jurnal Islamika) is published by the Faculty of Islamic Studies Muhammadiyah University of Riau. ISSN:2615-7217(online). Islamika journal Published twice a year in April and October. The journal publishes empirically grounded and multidisciplinary of work on Islam and its ...