Jurnal Akuntansi dan Keuangan
Vol 5 No 1 (2016): Jurnal Akuntansi dan Keuangan

PENGARUH PENGENDALIAN INTERN DAN PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA MANAJERIAL (StudiEmpirisPada Perusahaan Perbankan Di Tembilahan)

Ranti Melasari (Universitas Islam Indragiri)



Article Info

Publish Date
09 Dec 2018

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana pengaruh pengendalian intern dan penerapan prinsip-prinsip GCG terhadap kinerja manajerial (Studi Empiris pada perusahaan perbankan di Tembilahan). Pengambilan sampel dilakukan dengan metode purposive sampling. 33 item pertanyaan yang dibagi menjadi 3 bagian. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan analisis kuantitatif dengan alat bantu computer, yang menggunakan program SPSS. 17.00For windows. Metode statistik yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah regresi berganda. Hasil penelitian adalah sebagai berikut: 1) Pengendalian intern tidak berpengaruh secara persial terhadap kinerj manajerial. 2) Penerapan prinsip-prinsip Good Corporate Governance berpengaruh secara positif signifikan terhadap kinerja manajerial.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

jak

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Akuntansi dan Keuangan (JAK) yang diterbitkan oleh Program Studi Akuntansi Universitas Islam Indragiri dengan No. E-ISSN 2598–7372 dan ISSN 2089–6255. Fokus topik yang dibahas meliputi Akuntansi Dan Keuangan, Akuntansi Keuangan Dan Pasar Modal, Akuntansi Manajemen, Sistem Informasi ...