Swabumi (Suara Wawasan Sukabumi) : Ilmu Komputer, Manajemen, dan Sosial
Vol 5, No 1 (2017): Volume 5 Nomor 1 Tahun 2017

IMPLEMENTASI ALGORITMA RABIN KARP DAN STEMMING NAJIEF ANDRIANI UNTUK DETEKSI PLAGIARISME DOKUMEN

Satia Suhada (Unknown)
Saeful Bahri (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Mar 2017

Abstract

Plagiarisme merupakan pengambilan karya orang lain kemudian menjadikannya nampak seperti karya sendirii. Praktek plagiat sering terjadi didunia akademis seprti pada dokumen proyek akhir. Untuk meminimalkan tindakan plagiarisme, diperlukan suatu sistem untuk menilai atau mengukur seberapa banyak kemiripan dalam sebuah document sepeti tugas akhir dan makalah ilmiah beberapa algoritma telah digunakan dalam proses deteksi plagiarism namun pada penelitian ini akan menerapkan . Algoritma Rabin Karp dalam mendeteksi plagiarisme karena algoritma ini terbukti efektif untuk membandingkan patern-patern yang ada pada sebuah essai dengan menggunakan fungsi hashing yang dapat menemukan bentuk-bentuk / pola dalam teks, untuk lebih meningkatkan keakuratan dalam proses penemuan pola pada sebuah teks kemudian digunakan algoritma Steeming Najief Andriani yang dapat menemukan kata-kata yang setara yang memiliki persamaan kata dasar yang sama, selanjutnya kedua algoritma yang digunakan akan diimplemntasikan kepada sebuah aplikasi web untuk pengujian document tugas akhir

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

swabumi

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

SWABUMI merupakan jurnal di bidang Ilmu Komputer, Manajemen dan Sosial yang diterbitkan oleh LPPM Universitas Bina Sarana Informatika dan telah memiliki ISSN versi cetak. Jurnal ini berisi tentang karya ilmiah hasil penelitian yang berfokus kepada: Sistem Pakar, Sistem Informasi, Web Programming, ...