Te Deum (Jurnal Teologi dan Pengembangan Pelayanan)
Vol 1 No 1 (2011): Juli-Desember 2011

Sikap Hidup dari Sudut Pandang Etika Kristen

Yusman Liong (Sekolah Tinggi Teologi SAPPI)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2011

Abstract

Perubahan zaman yang pesat telah memberikan dampak yang besar pada masyarakat pluralis perkotaan. Hal ini terlihat dari perubahan-perubahan sikap hidup masyarakat yang semula sangat terikat dengan agama, budaya, sekarang telah beralih menjadi masyarakat yang sekuler, yang tidak lagi berpedoman pada nilai dan moral agama. Oleh sebab itu, masyarakat pluralis perkotaan lebih menyukai perkara atau persoalan yang tadinya rumit dengan berbagai upacara dan tatakramanya telah berubah menjadi lebih menyukai persoalan itu menjadi hal yang praktis. Pasangan muda yang menikah akan lebih menyukai upacara yang sederhana daripada harus mengikuti upacara secara adat ataupun agama. Pesta dengan upacara adat biasanya akan memakan waktu seminggu, sedangkan memakai upacara pemberkatan Gerejawi harus terlebih dahulu mengikuti pembinaan pra nikah yang memakan waktu selama tiga bulan.

Copyrights © 2011






Journal Info

Abbrev

tedeum

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Social Sciences

Description

Tujuan dari penerbitan jurnal ini adalah untuk memublikasikan hasil kajian ilmiah dan penelitian dalam lingkup kajian: 1. Penelitian teologi dan tinjauan Alkitabiah (Theological and Biblical research) 2. Pembangunan pedesaan (rural development) 3. Pendidikan kristen (Christian education) 4. Misi ...