Anindyaguna Ekonobisnis : Jurnal Ekonomi dan Bisnis STIE Anindyaguna
Vol 2 No 1 (2020): Anindyaguna Ekonobisnis : Jurnal Ekonomi dan Bisnis STIE Anindyaguna

PENGARUH MOTIVASI, LINGKUNGAN KERJA DAN KOMPENSASI KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA APARATUR PEMERINTAH

Sri Sulistyaningsih (STIE ANINDYAGUNA)
Martini Martini (STIE ANINDYAGUNA)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2020

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis Pengaruh Motivasi, Lingkungan Kerja Dan Kompensasi Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Aparatur Pemerintah. Pengumpulan data dilakukan melalui penyebarankuesioner dan dilaksanakan pada 43 Karyawan. Analisis data pada penelitian ini menggunakan bantuan SPSS versi 21. Teknik sampling yang dipakai adalah metode sensus dan teknik pengujian data yang digunakan dalam penelitian ini meliputi uji validitas dengan analisis faktor, ujireliabilitas dengan Alpha Cronbach. Uji asumsi klasik dan analisis regresi linerberganda, untuk menguji dan membuktikan hipotesis penelitian. Hasil analisis menunjukkan bahwa persamaan yaitu Y = 0,347 X1 + 0,182 X2 + 0,424, yang artinya variabel Motivasi dan Kompensasiberpengaruh positif terhadap variabel Terhadap Kepuasan kerja sedangkan lingkungan kerja tidak berpengaruh terhadap kepuasan kerja karyawan.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

+++++

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Anindyaguna Ekonobisnis : Jurnal Ekonomi dan Bisnis STIE Anindyaguna dengan E-ISSN: 2746-1173 dan P-ISSN: 2085-773X merupakan jurnal ilmiah elektronik yang diterbitkan secara enam bulan sekali. Anindyaguna Ekonobisnis bertujuan untuk meningkatkan kualitas keilmuan dan menyalurkan minat untuk berbagi ...