JURNAL GIZI DAN KESEHATAN
Vol 9 No 21 (2017): JURNAL GIZI DAN KESEHATAN

UJI AKTIVITAS ANTIOKSIDAN EKSTRAK ETANOL DAUN KELOR (Moringa Oleifera Lamk ) DENGAN METODE DPPH

Nur Hasanah (Unknown)
Jatmiko Susilo (Unknown)
Dian Oktianti (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 May 2017

Abstract

Seiring dengan perkembangan ilmu pengetahuan diketahui bahwa radikal bebas dapatmenjadi penyebab sejumlah penyakit seperti kardiovaskuler, neurogeneratif, kanker dan lainsebagainya radikal bebas akan terhenti apabila reaktifitasnya diredam oleh senyawa yangbersifat antioksidan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui efek antioksidan dari ekstraketanol daun kelor (Moringa oleifera Lamk) menggunakan metode DPPH (2,2-Diphenyl-1-Picrylhydrazyl) yang ditunjukkan dengan nilai ,Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental murni, dimana metode yangdigunakan adalah metode pengukuran serapan radikal DPPH (2,2-Diphenyl-1-picrylhydrazyl )tereduksi pada panjang gelombang 500 -525 nm, pada penelitian ini analisa data denganmenghitung nilai IC50. Konsentrasi ekstrak etanol daun kelor (Moringa oleifera Lamk) adalah450 ppm, 600 ppm, dan 750 ppm. Dan konsentrasi vitamin E sebagai pembanding adalah 2ppm, 4 ppm dan 6 ppmHasil penelitian menunjukkan bahwa ekstrak etanol daun kelor (Moringa OleiferaLamk) memiliki kemampuan sangat lemah untuk menangkap radikal bebas ditunjukkandengan nilai IC50 363,75 ppm dibandingkan dengan vitamin E yang memiliki IC50 4,91 ppmyang termaksud dalam aktivitas antioksdian sangat kuat.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

JGK

Publisher

Subject

Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Materials Science & Nanotechnology Public Health Other

Description

Jurnal Gizi dan Kesehatan adalah terbitan berkala nasional yang memuat artikel penelitian (research article) di bidang gizi dan kesehatan. Jurnal Gizi dan Kesehatan diharapkan dapat menjadi media untuk menyampaikan temuan dan inovasi ilmiah di bidang gizi dan kesehatan kepada para praktisi di bidang ...