YUME : Journal of Management
Vol 4, No 2 (2021)

PENGARUH PROFESIONALISME, KECERDASAN EMOSIONAL DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA GURU DI SD NEGERI DI KECAMATAN BACUKIKI KOTA PAREPARE

M Iqbal Suhaeb (Unknown)
Hanisah Hanisah (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Sep 2021

Abstract

 AbstrakPenelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan desain penelitian survei. Tujuan penelitian untuk menguji dan menganalisis pengaruh profesionalisme, kecerdasan emosional  dan motivasi kerja terhadap kinerja guru di SD negeri di Kecamatan Bacukiki. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh guru SD Negeri di Kecamatan Bacukiki. Penentuan sampel dilakukan dengan menggunakan teknik purposive yang dimana peneliti mengambil sampel sesuai kebutuhan. Analisa data menggunakan uji regresi berganda. Hasil Uji T menunjukkan bahwa Profesionalisme dan Motivasi Kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja guru, sedangkan Kecerdasan Emosional tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja guru. Selain itu, Uji F menunjukkan bahwa profesionalisme, kecerdasan emosional dan motivasi kerja berpengaruh secara simultan terhadap kinerja guru.Kata kunci : Profesionalisme, Kecerdasan Emosional, Motivasi Kerja, Kinerja Guru AbstractThis research is a quantitative study using a survey research design. The research objective was to examine and analyze the effect of professionalism, emotional intelligence and work motivation on teacher performance in public elementary schools in Bacukiki sub-district. The population used in this study were all public elementary school teachers in Bacukik sub-district. The sample was determined by using a purposive technique in which the researcher took the sample as needed. Data analysis using multiple regression test. The results of the T test show that professionalism and work motivation have a significant effect on teacher performance, while Emotional Intelligence does not have a significant effect on teacher performance. In addition, the F test shows that professionalism, emotional intelligence and work motivation simultaneously influence teacher performance.Keywords : Professionalism, Emotional Intelligence, Work Motivation, Performance Teacher

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

yume

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Health Professions Social Sciences

Description

YUME : Journal of Management menerbitkan naskah artikel 3 kali dalam setahun (April, Agustus dan Desember), berisikan artikel dalam bidang Manajemen Keuangan, Manajemen Pemasaran, Manajemen Sumber Daya Manusia, Manajemen Operasional, Manajemen Sratejik, Perilaku Organisasi, Corporate Governance, ...