Societa: Jurnal Ilmu-Ilmu Agribisnis
Vol 9, No 1 (2020): Societa: Jurnal Penelitian Ilmu-ilmu Agribisnis

Analisis Efisiensi Penggunaan Faktor Produksi pada Usahatani Padi Lahan Pasang Surut di Desa Mulya Jaya Kecamatan Lalan Kabupaten Musi Banyuasin

Setiawan, Agus (Unknown)
Afriyatna, Sisvaberti (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Aug 2021

Abstract

ABSTRACT This study aims to determine the use of production factors of tidal land rice farming. This research was conducted in the  Village  of  Mulya  Jaya,  Lalan District,   Musi  Banyuasin   Regency   from  December   to  February   2020.  The research method used was the survey method. The sampling method used is by random (Simple Random Sampling), where from 300 paddy farmers will be taken 10% according to the number of requirements in the analysis used, the number of samples of paddy farmers used in this study is 30 people. Data collection methods used in this study were direct observation and interviews with respondents using a tool in the form of a list of questions that had been prepared in advance as well as data obtained from relevant institutions that are related to this research.  The results showed that the use of production factors in tidal land farming in the form of Land, Seeds, Urea Fertilizer, TSP Fertilizer, Insecticides and Labor was inefficient so it needed to be added to reach an efficient level. ABSTRAK Penelitian ini bertujuan  untuk  mengetahui  penggunaan  faktor  produksi  usahatani padi  lahan  pasang  surut. Penelitian  ini di laksanakan  di Desa  Mulya Jaya Kecamatan Lalan Kabupaten Musi Banyuasin pada bulan Desember sampai dengan bulan Februari 2020. Metode penelitian digunakan adalah metode survei. Metode  penarikan  contoh  yang  digunakan  adalah  dengan  secara  acak  (Simple Random Sampling), dimana dari 300 Petani padi akan diambil 10% sesuai dengan jumlah syarat dalam analisis yang digunakan maka jumlah sampel petani padi digunakan dalam penelitian ini adalah 30 orang. Metode pengumpulan  data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi dan wawancara langsung kepada responden  dengan  menggunakan  alat bantu berupa daftar pertanyaan  yang telah dipersiapkan   sebelumnya   serta  data -data  yang  didapat  dari  lembaga-lembaga terkait yang ada hubunganya dengan penelitian ini.  Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan faktor produksi pada usahatani padi lahan pasang surut berupa Lahan, Benih, Pupuk Urea, Pupuk TSP, Insektisida   dan  Tenaga   kerja   tidak   efisien   sehingga   perlu   dikurangi   untuk mencapai tingkat efisien. 

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

societa

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Societa is the journal that published by Agricultural Faculty of Muhammadiyah University of Palembang, since 2016. This journal reguraly publish every June and December with registrated number ISSN 2301-4180 (print) and ISSN 2549-8509 (online). ...