Berdikari : Jurnal Ekonomi dan Statistik Indonesia
Vol 1 No 2 (2021): Berdikari: Jurnal Ekonomi dan Statistik Indonesia (JESI)

Pengaruh Leverage dan Pertumbuhan Aset terhadap Return on Equity pa-da PT Pegadaian (PERSERO)

Euis Hernawati (Politeknik Piksi Ganesha Bandung, Indonesia)
Muthmainnah (Politeknik Piksi Ganesha Bandung, Indonesia)



Article Info

Publish Date
28 Aug 2021

Abstract

Perbandingan antara leverage dengan modal sendiri dalam struktur modal perusahaan merupakan alat untuk melakukan perencanaan dan kebijakan dalam perusahaan untuk menentukan kewajiban dalam memaksimalkan keuntungan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dan hubungan antara leverage yang diukur dalam debt to equity ratio serta pertumbuhan aset terhadap return on equity pada PT Pegadaian (Persero). Penelitian ini menggunakan sampel laporan keuangan perusahaan pada periode 2015 sampai dengan 2019. Sedangkan teknik pemeriksaan yang digunakan untuk pengolahan data menggunakan analisa regresi berganda. Hasil dari penelitian menunjukan secara parsial baik debt to equity ratio maupun pertumbuhan aset memiliki hubungan negative dan signifikan terhadap return on equity serta secara simultan debt total equity dan pertumbuhan aset berpengaruh signifikan terhadap return on equity.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jurnaljesi

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Berdikari: Jurnal Ekonomi dan Statistik Indonesia (JESI) has aimed to present the progress and results of complex analyses in the economic, environmental, and social spheres. Our mission is to promote the official statistics as a tool supporting the decision making at the level of international ...