Jurnal Pendidikan DEWANTARA: Media Komunikasi, Kreasi dan Inovasi Ilmiah Pendidikan
Vol. 6 No. 2 (2020): Jurnal Pendidikan DEWANTARA: Media Komunikasi, Kreasi dan Inovasi Ilmaih Pendid

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR IPS MELALUI MODEL PROBLEM BASED LEARNING

Mutrikah Mutrikah (SMPN 1 Pule Trenggalek)



Article Info

Publish Date
20 Nov 2020

Abstract

Kemampuan dan keterampilan guru dalam menggunakan berbagai model, metode, media dan strategi pembelajaran dituntut terus ditingkatkan. Salah satu tolok ukur untuk menilai keefektifan pembelajaran adalah menggunakan hasil yang dicapai siswa dalam belajar, diantaranya dapat dilakukan melalui upaya memperbaiki proses pembelajaran. Tujuan penelitian ini adalah untuk memperoleh gambaran secara objektif peningkatan prestasi belajar IPS melalui model Problem Based Learning. Penelitian tindakan kelas ini dilakukan dalam 2 siklus tetapi sebelumnya, peneliti melaksanakan tahapan prasiklus. Selanjutnya peneliti mengadakan tes formatif. Hasil pada setiap siklus menunjukkan peningkatkan. Ketuntasan belajar pada siklus 1 adalah 71,87% dan siklus 2 menjadi 90,62%. Itu berarti peningkatannya 18,75%. Dengan demikian, pembelajaran model problem based learning dapat meningkatkan prestasi belajar IPS materi pendistribusian kembali pendapatan nasional pada siswa kelas VIII B SMPN 1 Pule Kabupaten Trenggalek semester II tahun pelajaran 2018-2019.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

dewantara

Publisher

Subject

Education Other

Description

Jurnal Pendidikan DEWANTARA: Media Komunikasi, Kreasi dan Inovasi Ilmaih Pendidikan particularly focuses on the main problems in the development of the sciences of sport areas as follows: 1. Education; 2 Learning ...