VOX EDUKASI: Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan
Vol 12, No 2 (2021): NOPEMBER

ANALISIS HASIL BELAJAR MATEMATIKA BERORIENTASI ORDER THINKING SKILLS (Studi Kasus di Sekolah Dasar Negeri 01 Nanga Merakai)

Adriana Gandasari (Pendidikan Guru Sekolah Dasar, STKIP Persada Khatulistiwa Sintang)
Dwi Cahyadi Wibowo (Pendidikan Guru Sekolah Dasar, STKIP Persada Khatulistiwa Sintang)
Lhadyza Ocberti (Pendidikan Guru Sekolah Dasar, STKIP Persada Khatulistiwa Sintang)



Article Info

Publish Date
17 Oct 2021

Abstract

ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan hasil belajar matematika berorientasi order thinking skills di Sekolah Dasar Negeri 01 Nanga Merakai. Penelitian dilakukan di kelas V yang berjumlah 16 siswa. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif dengan bentuk penelitian studi kasus. Alat pengumpulan data menggunakan pedoman wawancara, kuesioner dan dokumen. Analisis data dilakukan melalui 4 tahap yaitu pengumpulan data, penyajian data, reduksi data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil belajar matematika berorientasi order thinking skills, pada materi “Pengumpulan dan Penyajian Data” menunjukkan bahwa hasil belajar matematika siswa berada pada kategori sangat baik dan sudah sampai pada level C4 atau Higher Order thinking skills dengan persentase 85,71% dan persentase jumlah siswa sebesar 62,50% atau 10 orang dari total jumlah keseluruhan siswa berada pada level C4 atau Higher Order thinking skills.Kata Kunci: Hasil Belajar Matematika, Order thinking skills ABSTRACTThis study aims to describe learning outcomes oriented to order thinking skills in mathematics at Public Elementary School 01 Nanga Merakai. The research was conducted in class V, which consisted of 16 students. This research uses a qualitative descriptive method in the form of a case study. Data collection tools using interview guidelines, questionnaires and documents. Data analysis was carried out through 4 stages, namely data collection, data presentation, data reduction and drawing conclusions. The results showed that the learning outcomes of order thinking skills oriented mathematics, on the material "Data Collection and Presentation" showed that the mathematics learning outcomes were in the very good category and had reached the level of C4 or Higher Order thinking skills with the percentage is 85.71% and the percentage of the number of students is 62.50% or 10 people from the total number of students be at level C4 or Higher Order thinking skills.Keywords: Mathematics Learning Outcomes, Order thinking skills

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

VOX

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal ini memuat publikasi hasil pemikiran dan penelitian dibidang pendidikan, pengajaran dan evaluasi belajar, baik laporan penelitian maupun tinjauan buku yang dapat memberikan solusi permasalahan bagi perkembangan dunia pendidikan dan pengajaran secara luas dan bermanfaat serta belum pernah ...