International Research on Big-data and Computer Technology (IRobot)
Vol 5 (2021): September 2021

IMPLEMENTASI METODE CBR (CASE BASED REASONING) PADA IDENTIFIKASI GIZI BURUK UNTUK BALITA

Tri Aristi Saputri (STMIK DHARMA WACANA METRO)
M Adie Syaputra (STMIK DHARMA WACANA METRO)
Dede Mulyana (STMIK DHARMA WACANA METRO)



Article Info

Publish Date
15 Apr 2021

Abstract

Gizi ialah sebuah komponen tubuh yang sangan penting dalam mempertahankan fungsi tubuh supaya dapat berfungsi sebagaimana mestinya serta untuk penyokong. Gizi buruk pada masih menjadi masalah kesehatan pada negara berkembang yaitu salah satunya di indonesia. Gizi buruk juga merupakan salah satu faktor penyebab kematian pada balita. Kurangnya pengetahuan tentang kadar gizi bagi orang tua salah satu faktor penyebab balita mengalami gizi buruk. Dalam penelitian ini, metode case based reasoning (cbr) digunakan untuk mendiagnosa penyakit gizi buruk pada balita. Case based reasoning yaitu metode mengatasi kejadian dengan memanfaatkan kejadian lampau. Harapan dari pengamatan yaitu memahami gejala-gejala gizi buruk yang diderita balita, yang diharapkan sistem ini dapat membantu pihak orang tua lebih sadar pentingnya kadar gizi pada balita. Serta dapat melihat nilai kemiripan pada kasus gizi buruk.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

ir

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Ini Berfokus pada bidang kelimuan komputer di antaranya: 1. Artificial Intelligence 2. Networking Computer 3. Database Systems 4. Multimedia 5. Information Systems 6. System ...