Ekosiana : Jurnal Ekonomi Syariah
Vol. 7 No. 2 (2020): EKOSIANA : JURNAL EKONOMI SYARIAH

WAKAF DALAM PERSPEKTIF EKONOMI

Sjamsudin, Achmad (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Nov 2020

Abstract

Penelitian tentang perspektif ekonomi wakaf ini berangkat dari kajian-kajian teoritik yang bersumber dari buku-buku wakaf modern, misalnya al-Waqf al-Islamiy: Tathawwuruhu, Idaratuhu, Tanmiyatuhu dan Iqtishadiyat al-Waqf. Tujuan dari penulisan artikel ini adalah untuk mengetahui perspektif ekonomi wakaf, Adapun Metode Penelitian yang digunakan adalah library research. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa perspektif ekonomi (iqtishadiyah) wakaf adalah manfaat wakaf di bidang ekonomi, di antaranya mengentas fakir miskin dan meningkatkan pemahaman umat terhadap wakaf. Adapun harapan akhir dari penelitian ini adalah mendorong umat rajin berwakaf sehingga perolehan wakaf semakin besar dan ketimpangan ekonomi teratasi.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

ekosiana

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

EKOSIANA: Jurnal Ekonomi Syariah is a Journal that is published twice a year in the months of March and September. This journal has been indexed on Google Scholar. The aim of this journal is to promote a principled approach to research on Sharia Economy-related concerns by encouraging enquiry into ...