Psikologika : Jurnal Pemikiran dan Penelitian Psikologi
Vol. 3 No. 5 (1998)

Peran Intensitas Interaksi Dengan Teman Di Lingkungan Pergaulan Sekolah Terhadap Sikap Konsumtif

Mahdalela Mahdalela (Universitas Gadjah Mada)



Article Info

Publish Date
30 Nov -0001

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran intensitas interaksi remaja SMU dengan teman sekolah terhadap sikap konsumtifnya, khususnya remaja SMU BOPKRI I Yogyakarta Yang berusia antara 15 tahun sampai 18 tahun. Siswa-siswi SMU BOPKRI I Yogyakarta dipilih sebagai subjek penelitian dengan pertimbangan bahwa SMU BOPKRI I Yogyakarta terletak di pusat kota Yogyakarta yang dikelilingi oleh pusat-pusat hiburan maupun pusat pertokoan, sehingga memungkinkan siswa-siswinya lebih cepat terpengaruh dengan informasi yang ditawarkan para produsen. Jumlah subjek sebanyak 200orang. P,engumpulan data dilakukan dengan angket. Data yang diperoleh dianalisis dengan analisis korelasional. Hasil analisis menunjukkan korelasi negatif (r= -0.115; p = 0.053). Peran intensitas interaksi terhadap sikap konsumtit tidak signifikan. Kata Kunci: lntensitas interaksi, sikap konsumtlf, kelompok referens,konsep diri positif, konsep diri negatif

Copyrights © 1998






Journal Info

Abbrev

Psikologika

Publisher

Subject

Other

Description

Psikologika - Journal of Discourse and Research on Psychology, publishes research and innovative ideas on psychology. Psikologika is published by Department of Psychology, Islamic University of Indonesia. Psikologikan coverage the fields on clinical psychology, educational psychology, developmental ...