Seminar Nasional Aplikasi Teknologi Informasi (SNATI)
2017

Aplikasi Dosen dan Karyawan: Membantu Mengelola Data Dosen dan Karyawan yang ada di DAUH FTI

Rio Pradana Aji (Universitas Islam Indonesia)
Firza Ikwanda Halim (Universitas Islam Indonesia)
Moch. Dian Nafi (Universitas Islam Indonesia)
Isobel Algar Wibowo (Universitas Islam Indonesia)
Adi Rachmad Suryan (Universitas Islam Indonesia)
Hanson Prihantoro Putro (Universitas Islam Indonesia)



Article Info

Publish Date
30 Aug 2017

Abstract

Divisi Administrasi Umum dan Humas (DAUH), Fakultas Teknologi Industri Universitas Islam Indonesia saat ini menyimpan data dosen dan karyawan menggunakan Excel, belum ada aplikasi yang dapat membantu penyimpanan data dengan mudah dan fleksibel, untuk itu akan dibuat sebuah aplikasi yang akan membantu DAUH dalam mengelola data dosen dan karyawan yang ada di FTI UII. Aplikasi bernama DOKAR kependekan dari Dosen dan Karyawan, sebuah aplikasi yang akan memudahkan pekerjaan DAUH dalam menyimpan data pegawai yang berkerja di Fakultas Teknologi Industri UII, Aplikasi ini dikembangkan untuk menggantikan data yang sekarang masih disimpan secara manual di file Excel.

Copyrights © 2017