Technologic
Vol 6, No 2 (2015): Technologic

MENINGKATKAN KAPASITAS PRODUKSI PADA LINE YOKE TUBE IMV DI PT INTI GANDA PERDANA

Eduardus Dimas A.S, ST (Teknik Produksi dan Proses Manufaktur, Politeknik Manufaktur Astra, Gedung Astra (B) Jl. Gaya Motor Raya No.8 Sunter II, Jakarta Utara, 14330)
Otto Trisatria B,Eng M.E.M (Teknik Produksi dan Proses Manufaktur, Politeknik Manufaktur Astra, Gedung Astra (B) Jl. Gaya Motor Raya No.8 Sunter II, Jakarta Utara, 14330)
Rizky Anggara Krishna (Teknik Produksi dan Proses Manufaktur, Politeknik Manufaktur Astra, Gedung Astra (B) Jl. Gaya Motor Raya No.8 Sunter II, Jakarta Utara, 14330)



Article Info

Publish Date
28 Dec 2015

Abstract

Seiring dengan perkembangan jaman semakin banyak juga kebutuhan yang harus dipenuhi salah satunya transportasi, setiap tahun perusahaan pun mengeluarkan model baru seiring dengan berjalanya model baru maka permintaanpun meningkat. Itulah dampak yang dialami oleh PT. Inti Ganda Perdana, pada januari 2016 nanti kebutuhan akan propller shaft pun meningkat salah satu komponenya yaitu Yoke Tube IMV yang mengalami kenaikan dari 30993 perbulan menjadi 36367 dalam perbulan hal ini yang menjadi permasalahan karena pada kenaikan ini produksi pun meningkat sehingga LVC pun meningkat dan memaksa produksi bekerja pada full day pada febuari 2016. Penulis pun melakukan improvemeny bagaimana cara menurunkan overtime pada produksi dari full day sampai dengan 3 shift dengan menurunkan cycle time produk. Kata Kunci: LVC, overtime, cycle time

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

firstjournal

Publisher

Subject

Automotive Engineering Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

TECHNOLOGIC adalah jurnal dengan p-ISSN 2085-8507 dan e-ISSN 2722-3280 yang diterbitkan oleh LPPM Politeknik Manufaktur Astra. Jurnal ini diterbitkan dua kali setahun pada bulan juni dan Desember. Publikasi berisi artikel yang berasal dari hasil penelitian terapan dan studi analisis di bidang ilmu ...