Educivilia: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat
Vol. 1 No. 1 (2020): Educivilia: Jurnal Pengabdian pada Masyarakat

Menumbuhkan Budaya Baca melalui Penyediaan Fasilitas Bacaan

Bisri, Hasan (Unknown)
Laeli, Sobrul (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Feb 2020

Abstract

Program PKM dilatarbelakangan kurangnya minat baca para siswa MI Mathlaul Anwar akibat tidak tersedia fasilitas bacaan. Tujuan program yaitu untuk menumbuhkan minat baca pada siswa dan siswi MI Mathlaul Anwar melalui penyediaan fasilitas (ruang) baca. Pelaksanaan program dilakukan dalam tiga bentuk kegiatan yaitu rehabilitasi ruang baca, penyediaan bahan bacaan, dan seminar motivasi membaca dan belajar. Dampak dari program siswa dapat memanfaatkan ruang baca. Hal itu terlihat setelah dilakukan serah terima fasilitas membaca, para siswa antusias memanfaatkan buku-buku yang tersedia. Implikasi program sekolah harus memberikan penyadaran gemar membaca di kalangan siswa secara continue, guru memanfaatkan fasilitas ruang baca untuk sumber belajar, dan siswa membudayakan membaca

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

educivilia

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Educivilia: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat adalah jurnal yang menerbitkan artikel-artikel penelitian sebagai hasil pengabdian masyarakat yang telah memiliki nomor P-ISSN 2721-1541 dan E-ISSN 2721-5113 dengan Focus dan Scope pada bidang pendidikan yang dikelola oleh Fakultas Keguruan dan Ilmu ...