JURNAL SAINS PERTANIAN EQUATOR
Vol 9, No 2 (2020)

ANALISIS KARAKTERISTIK RESPONDEN KOPI BUBUK INSTAN INDOCAFE DI KOTA PONTIANAK

Dita Arista (Tanjungpura University)
Eva Dolorsa (Tanjungpura University)
Anita Suharyani (Tanjungpura University)



Article Info

Publish Date
05 Mar 2021

Abstract

Semakin banyaknya pelaku usaha minuman membuat semakin ketatnya persaingan bisnis. Agar dapat menghadapi persaingan tersebut maka pelaku usaha perlu mengetahui karakteristik konsumen yang mereka tuju agar tepat sasaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik kosumen kopi bubuk instan Indocafe di Kota Pontianak. Penelitian ini merupakan jenis penelitian dengan menggunakan desain deskriptif analitik terhadap 150 responden secara purposive sampling. Perolehan data di input dan ditabulasikan pada Microsoft Excel yang selanjutnya akan diinterpretasikan secara deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa karakteristik konsumen kopi Instan Indocafe di dominasi oleh kaum laki-laki berusia 17-25 tahun, pendidikan terakhir rata-rata SMA dengan status belum menikah dan pekerjaan sebagai wiraswasta. Jumlah anggota keluarga sebanyak 3 sampai 4 orang, pendapatan sebesar Rp 2.000.000 sampai Rp 3.000.000. Jenis kopi Indocafe yang dibeli adalah Indocae Cappuccino dengan frekuensi pembelian 1 sampai 2 kali. Produsen perlu memfokuskan produk berdasarkan kategori tersebut untuk menetukan target pasar atau pasar sasaran.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jspp

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Earth & Planetary Sciences Economics, Econometrics & Finance Environmental Science

Description

Jurnal Sains Pertanian Equator is open access, academic, citation indexed, and blind peer-reviewed journal. It covers original research articles, review, and short communication on diverse topics related to agriculture science. We accept submission from all over the world. All submitted articles ...