Journal of Physical Education Health and Sport
Vol 2, No 2 (2015)

FAKTOR PENGARUH KEMAMPUAN LEMPARAN (SHOOTING) PADA ATLET HANDBALL PUTRI JAWA TENGAH

Lusiana, Lusiana (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2015

Abstract

Penelitian ini mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi hasil lemparan (Shooting) pada pemain putri handball Jawa Tengah  Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan ciri antropometri dan ciri Karakteristik fisik khusus pada pemain handball putri Jawa Tengah. Hasil lemparan diukur menggunakan instrumen tes lemparan (Standing Shoot Test), sementara antropometri menggunakan intsrumen tes IMT, Panjang lengan, lingkar lengan, rentang lengan dan lebar bahu. Kemampuan fisik khusus diukur menggunakan instrumen tes Standing Long Jump, tes 30 Meter Sprint, tes kelentukan (sit and reach) tes kekuatan lengan ( Push up) dan kemampuan Vo2 max menggunakan MFT Tes. Penelitian menggunakan sampel pemain putri Jawa Tengah (n = 82, mean ± SD Usia 16.99 ± 1.06 tahun dan pengalaman bermain  3.66 ± 1.66). Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil lemparan memiliki taraf signifikan (p0.05) berkorelasi dengan semua variabel yang dihitung kecuali dengan Indeks Masa Tubuh (IMT).  Hal ini menunjukkan bahwa kemampuan lemparan atlte handball sangat dipengaruhi oleh karakteristik antropometri yang baik dan kemampuan fisik yang prima. This study on the factors that influence the outcome of the Throwing ability(Shooting) on the women's handball players in Central Java. This study aims to determine the relationship of anthropometric and physical characteristics specific to women's handball players in Central Java. throwing velocity was measured using a test instrument throws (Radar Gun passing Test), while anthropometric use instrumen tests BMI, arm length, arm circumference, arm and shoulder width range. Physical capabilities typically measured using test instruments Standing Long Jump, tests 30 Meter Sprint, tests flexibility (sit and reach), arm strength (Push Up) and Multistage Fitness Test (MFT) study using a sample of women players in Central Java (n = 82, mean ± SD age of 16.99 ± 1.06 years and the experience of playing is 3.66 ± 1.66). The results showed that the throwing velocity has a significant level (p 0.05) correlated with all variables except the calculated body mass index (BMI). This suggests that the ability to throw a handball athletes greatly influenced by anthropometric characteristics of good and excellent physical abilities. Penelitian ini mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi hasil lemparan (Shooting) pada pemain putri handball Jawa Tengah  Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan ciri antropometri dan ciri Karakteristik fisik khusus pada pemain handball putri Jawa Tengah. Hasil lemparan diukur menggunakan instrumen tes lemparan (Standing Shoot Test), sementara antropometri menggunakan intsrumen tes IMT, Panjang lengan, lingkar lengan, rentang lengan dan lebar bahu. Kemampuan fisik khusus diukur menggunakan instrumen tes Standing Long Jump, tes 30 Meter Sprint, tes kelentukan (sit and reach) tes kekuatan lengan ( Push up) dan kemampuan Vo2 max menggunakan MFT Tes. Penelitian menggunakan sampel pemain putri Jawa Tengah (n = 82, mean ± SD Usia 16.99 ± 1.06 tahun dan pengalaman bermain  3.66 ± 1.66). Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil lemparan memiliki taraf signifikan (p0.05) berkorelasi dengan semua variabel yang dihitung kecuali dengan Indeks Masa Tubuh (IMT).  Hal ini menunjukkan bahwa kemampuan lemparan atlte handball sangat dipengaruhi oleh karakteristik antropometri yang baik dan kemampuan fisik yang prima.  Abstract    This study on the factors that influence the outcome of the Throwing ability(Shooting) on the women's handball players in Central Java. This study aims to determine the relationship of anthropometric and physical characteristics specific to women's handball players in Central Java. throwing velocity was measured using a test instrument throws (Radar Gun passing Test), while anthropometric use instrumen tests BMI, arm length, arm circumference, arm and shoulder width range. Physical capabilities typically measured using test instruments Standing Long Jump, tests 30 Meter Sprint, tests flexibility (sit and reach), arm strength (Push Up) and Multistage Fitness Test (MFT) study using a sample of women players in Central Java (n = 82, mean ± SD age of 16.99 ± 1.06 years and the experience of playing is 3.66 ± 1.66).The results showed that the throwing velocity has a significant level (p 0.05) correlated with all variables except the calculated body mass index (BMI). This suggests that the ability to throw a handball athletes greatly influenced by anthropometric characteristics of good and excellent physical abilities. © 2015 Universitas Negeri Semarang 

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

jpehs

Publisher

Subject

Education Health Professions

Description

The Journal has a particular focus on physical education and sport research-based articles (approximately 7000 words) that make reference to other critical work in the field and/or discuss particular issues of practice-focused research within the specific professional fields of health, sport and ...