Jurnal Pendidikan (Teori dan Praktik)
Vol 5 No 2 (2020): VOLUME 5, NOMOR 2, September 2020

Keefektifan Konseling Ringkas Berfokus Solusi untuk Mereduksi Perilaku Online Aggression

Claudy Desya Wiretna (Universitas Ahmad Dahlan)
Wahyu Nanda Eka Saputra (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Apr 2021

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui keefektifan layanan konseling ringkas berfokus solusi untuk mereduksi perilaku online aggression kelas X SMK Muhammadiyah 1 Yogyakarta. Jenis penelitian ini adalah eksperimen one group pretest-posttest design. Penentuan subjek mengggunakan teknik non probability sampling design dengan purposive sampling. Subjek penelitian adalah siswa kelas X SMK Muhammadiyah 1 Yogyakarta. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan antara tingkat perilaku online aggression siswa sebelum dan sesudah diberikan layanan konseling ringkas berfokus solusi.

Copyrights © 2020