Majalah Ilmiah Tabuah: Ta`limat, Budaya, Agama dan Humaniora
Vol. 23 No. 1 (2019): Majalah Ilmiah Tabuah : Ta`limat, Budaya, Agama dan Humaniora

ISLAM MEMBENTUK SIKAP POSITIF TERHADAP LINGKUNGAN ALAM

Efrizal Nasution (Fakultas Adab dan Humaniora UIN Imam Bonjol Padang)



Article Info

Publish Date
20 Jun 2019

Abstract

Tulisan yang berjudul Islam Membentuk Sikap Positif Terhadap Lingkungan Alam bertujuan untuk memberikan pemahaman tentang pentingnya melestarikan dan memelihara, serta bagaimana Islam sebagai agama memberikan konstribusi terhadap pembentukan sikap positif terhadab lingkungan alam.Islam mempunyai andil yang sangat besar dalam membentuk sikap positif.Pemanfaatan lingkungan alam hendaknya dilakukan secara seimbang untuk keberlangsungan dan kelestarisan lingkungan alam.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

tabuah

Publisher

Subject

Religion Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Majalah Ilmiah Tabuah Talimat, Budaya, Agama dan Humaniora mainly focuses on the history of Islamic culture. Detailed scopes of articles accepted for submission to this journal are Manuscript, Socioreligious history, Linguistic and literature, Islamic culture and ethnic, Library and information ...