Syntax Literate: Jurnal Ilmiah Indonesia
Jurnal Ilmiah Indonesia

Penerapan Robot Humanoid Dalam Penanganan Nyeri Pada Anak

Ningrum, Devi Tirta (Unknown)
Rahman, La Ode Abd (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Dec 2021

Abstract

Latar belakang: Penanganan nyeri pada anak sakit adalah bagian penting untuk segera diatasi, kegagalan dalam pengambilan keputusan penanganan nyeri akan mempengaruhi keberhasilan dari percepatan peningkatan kualitas perawatan pada anak. Pada saat ini kemajuan teknologi yang berkembang meningkatkan inovasi untuk membantu memudahkan perawat mengatasi masalah keperawatan ini secara non farmakologis.Teknologi yang dikembangkan saat ini adalah robot humanoid yang memberikan terapi distraksi bagi anak yang mengalami nyeri akut baik pada saat. mengalami nyeri akibat tindakan invasif ataupun akibat penyakit yang diderita. Metode: Penelitian ini menggunakan Literature review dari online database UI: Scopus, ProQuest, ScienceDirect (2015-2020) dengan menggunakan kata kunci robot humanoid, pain relieve, distraksi, intervention nurse, pediatric pain. Hasil: Hasil pencarian terdapat 10 jurnal yang dipilih untuk ditelaah dan didapatkan bahwa Robot humanoid dapat meningkatkan kemampuan penanganan nyeri pada pasien anak pengobatan pasien skizofrenia. Sehingga perawat akan meningkatkan efisiensi dalam pekerjaannya dan anak akan mendapatkan kepuasan dalam mengatasi masalah nyeri. Kesimpulan: Robot humanoid sangat efektif dalam membantu anak mengatasi nyeri secara non farmakologis

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

syntax-literate

Publisher

Subject

Humanities Education Environmental Science Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences Other

Description

Syntax Literate: Jurnal Ilmiah Indonesia is a peer-reviewed scientific journal that publishes original research and critical studies in various fields of science, including education, social sciences, humanities, economics, and engineering. The journal aims to provide a platform for researchers, ...