ABSTRACT - The COVID-19 disaster pandemic that has spread throughout the world, has changed human life, including the world of education, which requires all elements of education to be able to adapt and continue learning with various techniques, especially English lessons. Over time and changing times, English applies different methods and techniques which is why, because English lessons are very often used throughout the world to communicate, if we master English, then we will be able to communicate with anyone. Learning techniques are very important to be mastered considering the distribution of facilities and people's abilities in terms of providing different English learning to students, students with special needs who have very different techniques from normal students. The purpose of this research is as a general overview related to learning English using the Consciousness-Rais (CR) Method, which is more towards the awareness and attention of students and teachers in a gradual written process and Fun Talking, fun learning techniques with the help of media. The case study was conducted at the Special School (SLB) with intellectual disabilities. The CR method, namely students' awareness of analyzing, reflecting, understanding, listening and rewriting using fun conversational media. From the research results, Consciousness-Rais and fun talking really helped students, especially SLB with intellectual disabilities. Keywords: Learning, English, COVID-19, Consciousness-Raising, Fun Talking ABSTRAK - Musibah Pandemic COVID-19 yang telah menyebar seluruh dunia, telah merubah kehidupan manusia saat ini termasuk dunia pendidikan, yang mengharuskan semua elemen pendidikan untuk dapat beradaptasi dan melanjutkan pelajaran dengan berbagai teknik, khususnya pelajaran bahasa Inggris. Seiring perjalanan waktu dan perubahan zaman pelajaran bahasa Inggris menerapkan metode dan teknik yang berbeda menjadikan kebutuhan utama kenapa, karena pelajaran bahasa Inggris merupakan bahasa universal yang sangat sering digunakan diseluruh dunia untuk berkomunikasi, jika kita menguasai bahasa Inggris, maka kita akan dapat berkomunikasi dengan siapa saja. Teknik pembelajaran sangat penting untuk dikuasai mengingat sebaran fasilitas dan kemampuan orang dalam hal memberikan pembelajaran bahasa Inggris berbeda-beda kepada peserta didik, untuk peserta didik berkebutuhan khusus sangatlah berbeda tekniknya dengan peserta didik yang normal. Tujuan penelitian ini sebagai tinjauan umum terkait pembelajaran bahasa Inggris menggunakan Metode Consciousness-Rais (CR) lebih kepada penekanan kesadaran dan perhatian siswa dan guru dalam proses menulis secara bertahap dan Fun Talking penekanan teknik pembelajaran yang menyenangkan dengan bantuan media. Studi kasus dilakukan pada Sekolah Luar Biasa (SLB) Tunagrahita. Metode CR, artinya kesadaran siswa menganalisa, merefleksi, memahami, mendengarkan dan menulis kembali dengan menggunakan media fun talking. Dari hasil penelitian metode Consciousness-Rais dan Fun talking sangat membantu peserta didik khususnya SLB Tunagrahita. Kata kunci: Pembelajaran, bhs_inggris, COVID-19, Consciousness-Raising, Fun Talking
Copyrights © 2021