Indonesian Journal of Networking and Security - IJNS
Vol 2, No 3 (2013): IJNS Juli 2013

Pembuatan Sistem Registrasi Kamar Hotel Berbasis Website Pada Hotel Graha Prima Pacitan

Anjar Priyadna (Unknown)
Lies Yulianto (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jan 2013

Abstract

Abstract - Website or often referred to as the site is the number of web pages that have topics related to each other, sometimes accompanied by image files, video, or other file types. A website is usually placed at least on a web server that can be accessed over a network like the Internet, via the internet addresses that are recognized as the URL. Combined over all publicly accessible sites on the Internet also called Waring Wera Wanua or better known by the acronym WWW. Although at least the home page internet sites are generally publicly accessible website for the registration of one hotel guest. Hotel Graha Prima is a hotel located in Jalan Pacitan-Solo Number 85 Pacitan not yet have a website as a media campaign and registration of prospective guests who will use the services of the hotel. He purpose of this study to generate information system web-based hotel registration and its benefits as well as media promotion of information systems hotel.Informasi online registration is an important part of technological developments in the internet world. Use of highly profitable media websites a lot of parties, both the customer and the hotel management. In making hotel registration information system in Hotel Graha Prima authors use the method library, observation and interviews for searcing of information. He results of this study was gived registration information system based hotel websites at Hotels Prima Graha Pacitan in East Java which is expected to attract visitors to use the services of the hotel.   Abstrak – Website atau sering disebut dengan istilah situs  adalah sejumlah halaman web yang memiliki topik saling terkait, terkadang disertai  dengan berkas-berkas gambar, video, atau jenis-jenis berkas lainnya. Sebuah situs web biasanya ditempatkan setidaknya pada sebuah server website yang dapat diakses melalui jaringan seperti internet, melalui alamat internet yang dikenali sebagai URL. Gabungan atas semua situs yang dapat diakses publik di internet disebut pula sebagai Waring Wera Wanua atau lebih dikenal dengan singkatan WWW. Meskipun setidaknya halaman beranda situs internet umumnya dapat diakses publik salah satunya website untuk registrasi tamu hotel. Hotel Graha Prima Merupakan hotel yang berada di Jalan Pacitan-Solo Nomor 85 Pacitan yang belum memiliki website sebagai media promosi dan registrasi calon tamu yang akan menggunakan jasa hotel. Tujuan dari penelitian ini  untuk menghasilkan sistem informasi registrasi hotel berbasis website dan manfaatnya sebagai media promosi sekaligus sebagai sistem informasi registrasi hotel.Informasi secara online merupakan bagian penting dari perkembangan teknologi dalam dunia internet. Pemakaian media website sangat menguntungkan banyak pihak, baik pelanggan maupun pihak management hotel. Dalam pembuatan sistem informasi registrasi hotel pada Hotel Graha Prima penulis menggunakan metode pustaka, observasi dan wawancara untuk mencari informasi yang dibutuhkan. Hasil dari penelitian ini adalah dihasilkanya sistem informasi registrasi hotel berbasis website pada Hotel Graha Prima Pacitan Jawa Timur yang diharapkan dapat menarik pengunjung untuk menggunakan jasa hotel. Kata kunci : Website,Registrasi,Hotel

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

ijns

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Education Electrical & Electronics Engineering Engineering

Description

Indonesian Journal of Networking and Security (IJNS) adalah majalah ilmiah yang digunakan untuk mempublikasikan riset yang berkenaan dengan Jaringan, Mobile Programming, Keamanan Sistem untuk guru, dosen, praktisi atau siapapun yang melakukan riset agar bisa dipublikasikan dan dimanfaatkan hasilnya ...