Transekonomika : Akuntansi, Bisnis dan Keuangan
Vol. 1 No. 2 (2021): March 2021

Pengaruh Fasilitas Kerja Terhadap Efektifitas Kerja Pegawai

Aprilliana, Ceria (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Apr 2021

Abstract

Sebagai suatu kebutuhan yang keberadaannya sangat diperlukan, fasilitas akan memberikan kontribusi positif dalam rangka menjalankan suatubidang usaha untuk mendapatkan manfaat bagi terselenggaranya berbagai macam aktivitas kerja yang dilakukan pegawai. Hal ini bertujuan agar berbagaisarana yang dibutuhkan pegawai dalam bekerja dapat tersedia secara maksimal. Penelitian ini dilakuakan dengan memberikan angket kepada 53 orangresponden yang berasal dari Balai Pendidikan dan Pelatihan Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, setiap responden menjawab 10 pertanyaan. Kemudiandidapatkan hasil yaitu Variabel fasilitas kerja secara parsial tidak ada pengaruh signifikan terhadap efektivitas kerja pegawai di Balai Diklat Pekerjaan Umumdan Perumahan

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

Transekonomika

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Transekonomika : Akuntansi, Bisnis dan Keuangan, publish by Transpublika Research Center, for sources of information and communication for academics and observers about science and methodology. Published papers are the upshots of research, reflection, and actual critical studies with respect to the ...